Mukjizat Al'quran Tentang Pertemuan Dua Lautan
Seorang Oceanografer berkebangsaan Perancis, Jaques Yves Couteau telah mengungkap pertemuan dua laut yang tak tercampur. Ia meneliti pertemuan Samudra Atlantik dan Mediterania yang tidak bercampur satu dengan yang lain.
Terpesonalah Counteau mendengar ayat-ayat Al Quran tersebut, Kekagumannya terhadap ayat suci Al Quran melebihi kekagumannya pada pemandangan bawah laut yang pernah di lihatnya.
Menurut dia, Mustahil Al Quran di susun oleh Nabi Muhammad SAW, Sebab pada waktu itu belum ada peralatan selam yang canggih untuk mencapai lokasi yang jauh terpencil di kedalaman samudra. Costeau pun dikabarkan masuk Islam secara diam-diam, atas kekagumannya terhadap AlQuran yang mengungkapkan fenomena alam ini.
Jaques Cousteau meninggal pada Rabu, 25 Juni 1997 , Sayangnya dengan kerahasiaan ke Islamannya banyak orang terdekatnya yang tidak tahu. Ia dikabarkan di makamkan di Katedral Notre Dame, Paris
0 komentar:
Posting Komentar